

inNalar.com – Kalimantan Barat merupakan daerah dengan jumlah penduduk 5.414.390 jiwa.
Penduduk yang tinggal di Kalimantan Barat berasal dari berbagai macam suku, mulai dari Dayak, Melayu, hingga etnis Tionghoa.
Wanita-wanita di Kalimantan Barat memiliki ciri khas wajah tersendiri yang memiliki kecantikan alami.
Tidak hanya itu, bahkan provinsi dengan julukan seribu sungai itu sukses dalam menorehkan prestasi pada bidang kontes kecantikannya regional, nasional, hingga internasional.
Salah satu perwakilan Indonesia pada Miss World 2013 adalah Vania Larissa yang berasal dari Kota Pontianak.
Tidak hanya memiliki wajah yang cantik serta menawan, wanita di Kalimantan Barat terkenal dengan sopan santun da keramahtamahannya.
Baca Juga: Padat dan Ramai, Inilah 5 Daerah Teramai di Kalimantan Barat, Bukan Sambas atau Kubu Raya, Tetapi..
Bahkan Kalimantan Barat memiliki 2.696.262 wanita cantik pada tahun 2022.
Data tersebut tercatat diperoleh melalui website resmi Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Barat.
Buat para jomblo, bisa merapat ke 5 daerah di Kalimantan Barat yang mencetak wanita cantik terbanyak.
Baca Juga: 5 Daerah Tersepi di Kalimantan Barat, Juaranya Bukan Sekadau Atau Melawi, Melainkan…
Intip daerahnya yuk, nomor satunya sudah tidak heran lagi.
5.Kabupaten Sanggau
Kabupaten ini menjadi wilayah ke-5 sebagai pencetak wanita cantik di Kalimantan Barat.
Kecantikan wanita Sanggau datang secara alami dengan ciri khas tersendiri, jumlah wanita cantik di kabupaten ini adalah 237.663 jiwa.
4.Kabupaten Ketapang
Daerah yang masuk di delta Sungai Pawan ini ternyata menjadi pencetak wanita-wanita cantik.
Sebagai daerah multi suku, Ketapang memiliki 284.049 wanita cantik.
3.Kubu Raya
Kabupaten Kubu Raya dengan ibukotanya Sungai Raya serta menjadi Kabupaten termuda di Kalimantan Barat menjadi pencetak wanita cantik terbanyak ke-3 se-Kalbar.
Jumlah wanita cantik yang berada di daerah ini adalah 304.402 jiwa.
2. Kabupaten Sambas
Kabupaten yang memiliki keterkaitan dengan kerajaan Majapahit dan Kesultanan Banjar ini memiliki wanita-wanita yang memiliki kecantikan alami.
Berada di peringkat 2, Kabupaten Sambas memiliki 316.798 jiwa wanita cantik.
1.Kota Pontianak
Tidak heran lagi dengan kota yang satu ini jika menjadi pencetak wanita cantik terbanyak pertama di Kalimantan Barat.
Bahkan pernah mewakili Indonesia di ajang kontes kecantikan, Miss world universe di tahun 2013. Berada di urutan pertama, daerah ini memiliki 335.018 wanita cantik.
Itulah 5 daerah dengan pencetak wanita cantik di Kalimantan Barat, tentunya kecantikannya paripurna ya.***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi