

inNalar.com – Fireworks Of My Heart merupakan drama yang berasal dari negara china, baru-baru ini media sosial digemparkan dengan tayangnya drama tersebut.
Banyaknya publik yang sudah menonton drama Fireworks Of My Heart membuat takjub dengan visual para aktor drama china Fireworks Of My Heart.
Banyaknya komentar dari penonton yang ikut merasakan keromantisan dari drama Fireworks Of My Heart C-Drama.
Baca Juga: Sering Dibuang, Ternyata Rambut Jagung Berkhasiat Atasi Diabetes Melitus! Begini Cara Mengonsumsinya
Diketahui bahwa pemeran dari Fireworks Of My Heart C-Drama tersebut adalah aktris Wang Churan sebagai pemeran Xu Qin dan aktor Yang Yang sebagai pemeran Song Yang
Fireworks Of My Heart memiliki genre; aksi, romance dan medis, diketahui bahwa C-Drama Fireworks Of My Heart memiliki 40 episode.
Anda bisa menyaksikan C-Drama Fireworks Of My Heart di aplikasi berbayar seperti Viu, TV Mangga dan TV Hunan.
Baca Juga: Tolak Pakai BPJS, Denise Chariesta Beberkan Alasan Open Donasi untuk Biaya Kelahirannya, Ternyata…
Fireworks Of My Heart C-Drama ditayangkan pada tanggal 5 Juli 2023, banyaknya para penonton yang terpikat dengan adegan dengan Xu Qin dan Song Yang membuat para penggemar drama semakin tidak sabar untuk menantikan kelanjutan C-Drama Fireworks Of My Heart.
C-Drama Fireworks Of My Heart memiliki sinopsis awal mula Xu Qin dan Song Yang bertemu dan menjadi teman yang sangat dekat, tetapi keluarga dari Xu Qin membawa pergi Xu Qin sehingga terpisah dari Song Yang.
Setelah perpisahan diantara keduanya, Xu Qin dan Song Yang kembali dipertemukan dalam pekerjaan mereka masing masing Xu Qin sebagai dokter medis dan Song Yang sebagai pemadam kebakaran.
Bertemunya Xu Qin dan Song Yang kembali membuat Xu Qin mengingat masa lalunya yang belum usai dan masih terdapat benih-benih cinta dari Xu Qin.
Tetapi berbeda dengan Song Yang menjadi perilaku yang dingin dan cuek serta tidak memperdulikan Xu Qin kembali, amrah yang dimiliki Song Yang saat ditinggal Xu Qin membuat sakit hati pada Song Yang.
Chemistry antara Wang Churan dan Yang Yang C-Drama Fireworks Of My Heart sangatlah bagus, keduanya memiliki wajah yang cantik dan tampang sehingga memikat pada penonton.
Cuplikan dari C-Drama Fireworks Of My Heart banyak bermunculan di TikTok sehingga publik merasa penasaran terhadap C-Drama tersebut.
Publik mulai penasaran apakah nantinya Xu Qin dan Song Yang akan bersama menjalin asmara atau malah justrus sebaliknya dan berpisah.
Bagi anda yang menyukai drama yang bergenre roamance, anda bisa menonton C-Drama Fireworks Of My Heart.***(Faizzatun Nazira)
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi