Tes Kepribadian: Bingung Termasuk Introvert atau Ekstrovert? 10 Soal Singkat Ini Bantu Kamu Ungkap Kebenaran

InNalar.com – Apakah kamu termasuk orang yang introvert atau justru orang yang ekstrovert?

Terdapat perbedaan antara orang introvert dengan orang yang ekstrovert.

Perbedaannya dapat dilihat dari tes kepribadian dengan memilih 1 pilihan antara pilihan A ataupun pilihan B. 

Baca Juga: Punya Luas 13,9 Hektar, Kota Solo Miliki Wisata Edukasi Satwa Berkonsep Modern, Ada Hewan Peliharaan Jan Ethes

Pada tes kepribadiaan untuk menentukan introvert atau ekstrovert diharuskan ini untuk memilih salah satu dari pilihan A dan B

Dilansir dalam channel YouTube Asah Otak, penentuan ini cukup memilih satu pilihan antara A ataupun pilihan B, pastikan kamu mencatat jawabannya ya.

Tes Kepribadian 

1. Apakah kamu lebih memilih menonton film atau jalan-jalan?

A. Menonton Film

B. Jalan-jalan 

Baca Juga: Mangkrak 16 Tahun hingga 3 Kali Ganti Bupati, Pembangunan Jalan Rp159 M di Maluku Utara Belum Rampung

2. Apakah kamu tipe orang yang pandai berbicara atau pendengar yang baik?

A. Pandai berbicara

B. Pendengar yang baik

Baca Juga: Punya Prestasi Mendunia, Bandara Internasional di Kalimantan Timur Ini Diproyeksikan Jadi Gerbang Udara IKN

3. Apakah kamu lebih benci dengan orang yang egois atau suka ikut campur?

A. Egois

B. Suka ikut campur

4. Diantara 2 pilihan ini, kamu lebih memilih pacar dan sahabat?

A. Pacar

B. Sahabat

5. Ketika bertemu dengan orang yang kamu kenal, biasanya kamu menyapa duluan atau disapa duluan?

A. Menyapa duluan

B. Disapa duluan

6. Ketika kamu harus presentasi, kamu lebih memilih tampil pertama atau tampil terakhir?

A. Tampil pertama

B. tampil terakhir

7. Kamu lebih tidak suka dilihat sebagai orang yang pendiam atau terlalu banyak bicara?

A. Orang yang pendiam

B. Terlalu banyak bicara

8. Apakah kamu menyukai pengalaman baru atau tidak suka sesuatu yang baru?

A. Menyukai pengalaman baru

B. Tidak suka sesuatu yang baru

9. Apakah kamu lebih suka suasana saat sore hari atau malam hari?

A. Sore hari

b. Malam hari

10. Diantara kehidupan pribadi dan kehidupan sosial, kamu memilih apa?

A. Kehidupan pribadi

B. Kehidupan sosial

Sistem Perskoran

Pada tes kali ini, jika kamu memilih opsi A pada tes nomor 1 akan mendapatkan poin 0, sedangkan jika kamu memilih opsi B maka mendapat poin 10.

Selanjutnya, ketika pada nomor 2 sampai 9 kamu memilih opsi A maka mendapatkan poin 10, sedangkan jika memilih opsi B maka akan mendapatkan poin 0.

Pada tes nomor 10 ini, jika kamu memilih opsi A maka mendapatkan poin 0, sedangkan jika kamu memilih opsi B maka akan mendapatkan poin 10. 

Setelah kamu sudah mengetahui setiap poin dari pilihan tes mu, lalu totalkan semua poin tersebut mulai dari poin nomor 1 hingga poin nomor ke 10 berdasarkan pilihan opsi A maupun B.  

Hasil dari total poin tersebut yang sudah kamu total, termasuk dari jenjang poin 0-50 atau jenjang poin 60-100.  

Cek Hasil 

Berdasarkan penjumlahan poin jika mendapatkan poin 0-50 berarti kamu termasuk orang yang introvert, artinya kamu termasuk orang yang nyaman sendiri, senang mendengarkan, peka terhadap orang lain, dan logikal.

Selain itu, jika total poin mu antara 60-100 berarti kamu termasuk orang yang ekstrovert. Artinya kamu menyukai suasana yang ramai, senang akan pengalaman baru, peduli terhadap teman, serta ekspresif. ***

 

Rekomendasi