Jadi Simbol Toleransi Umat Beragama, di Bali Terdapat 5 Rumah Ibadah dari Setiap Agama Letaknya Berdampingan

Terdapat suatu pusat tempat peribadatan yang berlokasi di Bali dimana ada 5 rumah ibadah dari setiap agama yang letaknya dalam satu kompleks