Gandeng Perusahaan Asal Jepang, Proyek Terowongan Tol Padang Pekanbaru Senilai Rp9 Triliun Ini ‘Bobol’ Perut Bukit Barisan
Proyek terowongan tol Padang pekanbaru ini bentuk kerjasama Indonesia dengan Jepang senilai Rp9 triliun dengan menembus Bukit Barisan.



