Sinopsis dan Jadwal Tayang Film Petualangan Sherina 2: Menanti Reuni Sherina dan Sadam Usai 23 Tahun Berlalu

Penatian selama 23 tahun akhirnya akan terbayarkan, film Petualangan Sherina 2 akan hadir di layar bioskop pada 28 September 2023.