Ustadz Adi Hidayat Beberkan Kunci Meraih Lailatul Qadar: Iktikaf Itu Membantu, Bukan Satu-satunya

Ustadz Adi Hidayat membeberkan kunci meraih lailatul qadar, dirinya mengatakan iktikaf itu membantu dan bukan satu-satunya.