Polri Melalui Polda Metro Jaya Masih Buka Kesempatan Pendaftaran Program Mudik Gratis 2022, Catat Syaratnya

Polri lewat Polda Metro Jaya kembali membuka pendaftaran program Mudik Gratis 2022 untuk mengantisipasi lonjakan peminat. Catat syaratnya