Timnas Indonesia U-23 Buat Sejarah Lolos Piala Asia U-23, Erick Thohir: Kita Pertahankan Tradisi Menang!

Pesan Erick Thohir kepada Timnas Indonesia U-23 seusai lolos menuju Piala Asia U-23 yang akan digelar di Qatar 2024 mendatang.