Mega Proyek Gandeng China, Kalimantan Utara Hendak Bangun Jembatan Sepanjang 29 Km, Kalahkan Suramadu?

Inilah mega proyek jembatan Bulan di Kalimantan Utara yang kerja sama dengan China. Miliki panjang 29 Km dengan telan anggaran Rp7,7 triliun