Kantor Bupati Pasaman Barat Rusak Berat Usai Diguncang Gempa Bumi Sebanyak Dua Kali: Magnitudo 5,2 dan 6,2

Terjadi gempa bumi sebanyak dua kali di Pasaman Barat pagi ini. Akibatnya, aula kantor Bupati Pasaman Barat rusak. Berikut informasinya.