Dicap Pelosok! Inilah 3 Bangunan Megah dan Mewah di Sukoharjo, Salah Satunya Ada Pakuwon Mall

Sebagian orang menganggap Sukoharjo sebagai kabupaten pelosok. Pada kenyataannya, kabupaten ini memiliki gedung mewah dan megah sendiri.