Pertama di Indonesia! Rumah Sakit Jakarta Barat ini Gunakan Teknologi Robotik Untuk Operasi Jantung

Rumah Sakit di Jakarta Barat, menjadi RS pertama di Indonesia yang berhasil menjalankan operasi jantung dengan teknologi robotik.