Investasi Rp16,27 Triliun, Merdeka Copper Garap Proyek Tembaga Terbesar di Dunia Demi Incar ‘Harta Karun’ Tambang Banyuwangi Jawa Timur
PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) fokus garap proyek tembaga di Banyuwangi, Jawa Timur untuk gali 'harta karun' spesial ini.











