Inilah Alasan Mengapa Muslim Sebaiknya Tidak Menunda-nunda Pekerjaan, Simak Penjelasan Hikmah Buya Yahya

Buya Yahya membahas kebiasaan yang sebaiknya tidak dimiliki oleh seorang muslim, yaitu sikap menunda-nunda dalam menyelesaikan pekerjaannya.