Termegah se-Kabupaten Jember, Inilah Masjid Roudhotul Muchlisin Suguhkan Konsep ala Turki dan Timur Tengah

Masjid Roudhotul Muchlisin di Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur ini menjadi perhatian publik karena arsitekturnya yang unik.