Dilema Everton! Cari Pelatih Baru tapi Ditolak Mentah-Mentah, Karma Pecat Frank Lampard?
Marcelo Bielsa secara tegas menolak didapuk sebagai manajer Everton di tengah musim berjalan, sementara Sean Dyche ingin kontrak panjang.
Marcelo Bielsa secara tegas menolak didapuk sebagai manajer Everton di tengah musim berjalan, sementara Sean Dyche ingin kontrak panjang.

Dua manajer ini jadi kandidat utama sebagai manajer baru Everton setelah Frank Lampard dipecat pada Selasa, 24 Januari 2023.

Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi