Acara Fan Meeting Sehun Exo di Mal Central Park Dibubarkan, Ini Kata Polisi

Acara Fan Meeting Sehun EXO Dibubarkan. Izin Dicabut Karena penonton melebihi kapasitas dan keterbatasan tempat.