Hyun Bin Tengah Dalam Pembicaraan dengan Jung Woo Sung untuk Membintangi Drama Sejarah Modern

Hyun Bin secara positif tengah dalam perbincangan dengan Jung Woo Sung untuk membintangi drama sejarah modern berjudul 'Made in Korea'.