Pesan Menag Yaqut saat Jenguk David, Korban Penganiayaan Mario Dandy Satrio: Anak Kader, Anakku Juga Catat Ini
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menjenguk kondisi David usai menjadi korban penganiayaan Mario Dandy Satrio.
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menjenguk kondisi David usai menjadi korban penganiayaan Mario Dandy Satrio.

Aksi Mario Dandy Satrio, anak pejabat pajak saat mengendarai Moge menjadi sorotan warganet setelah kasusnya viral.

Mario Dandy Satrio rupanya nekat menganiaya putra pengurus pusat GP Ansor David, setelah sang pacar mengaku pernah diraba-raba oleh David.

Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi