Hasilkan 400.000 Ton Per Tahun, Tambang Garam Himalaya Kasta Tertinggi di Pakistan Ini Jadi Paling Tua Sedunia
Garam Himalaya menjadi garam kasta tertinggi dan termahal di dunia. Area tambangnya menjadi yang tertua dengan hasil 400.000 ton per tahun.


