Targetkan Investasi Hingga Rp36,25 Triliun, KEK Galang Batang Kepulauan Riau Baru Rampung Tahun 2027
Rencana Investasi KEK Galang Batang masih belum memenuhi target pada tahun ini. Diperkirakan mampu penuhi di tahun 2027 mendatang.
Rencana Investasi KEK Galang Batang masih belum memenuhi target pada tahun ini. Diperkirakan mampu penuhi di tahun 2027 mendatang.

Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Galang Batang merupakan salah satu proyek strategis nasional potensial di Kepulauan Riau. Simak selengkapnya.
