Kolaborasi BRI dan FishLog Permudah Layanan Keuangan Digital Bagi Pelaku Usaha Perikanan di Kabupaten Sambas

Inilah pelayanan FBC hasil kolaborasi BRI dengan FishLog untuk membantu sektor perikanan khususnya di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat.