UPDATE! Jumlah Korban Erupsi Gunung Marapi Bertambah, Total Telah Mencapai 23 Orang Tewas, 11 Diantaranya Telah Diidentifikasi
Pihak kepolisian telah menginformasikan bahwa korban erupsi Gunung Marapi Sumatera Barat terus bertambah hingga 23 orang.
Pihak kepolisian telah menginformasikan bahwa korban erupsi Gunung Marapi Sumatera Barat terus bertambah hingga 23 orang.

Empat dari 11 korban meninggal akibat erupsi Gunung Marapi berhasil diidentifikasi. Beberapa di antaranya adalah mahasiswa asal Padang.
