Jenazah Emmeril Khan Mumtadz atau Eril Dimakamkan Hari Senin, Ridwan Kamil: Tuhanku, Kami Tenang Sekarang

Jenazah Emeril Khan Mumtadz atau dikenal Eril, anak Ridwan Kamil rencananya akan dimakamkan di Indonesia pada Senin, 13 Juni 2022.