Prediksi Senegal vs Belanda di Piala Dunia 2022: Meski Tanpa Mane, De Oranje Jangan Langsung Jumawa

Senegal vs Belanda akan digelar pada Senin, 21 November 2022. Ini prediksi pemain yang akan diturunkan oleh Aliou Cisse dan Louis van Gaal.