Genggam Dana Rp1,54 T, Proyek Smelter Aluminium ADMR di Tanah Kuning Kalimantan Utara Dikejar Target Usai Gaet Hyundai

Adaro Minerals Indonesia atau ADMR terus kejar target konstruksi smelter aluminium di Tanah Kuning, Kalimantan Utara usai gandeng Hyundai.