

inNalar.com – Simak sinopsis Preman Pensiun 6 hari ini, 13 September 2022 yang akan tayang di RCTI.
Isi sinopsis Preman Pensiun 6 hari ini akan memberi informasi bocoran lanjutan cerita pada 13 September 2022 ini.
Sekilas sinopsis Preman Pensiun 6 hari ini akan membahas Kang Mus yang mengisyaratkan bahwa harus ada perang.
Baca Juga: Cek Nomor PBI JK Disini, Pemerintah Berikan Bansos Kepada Masyarakat yang Membutuhkan, Simak Caranya
Apakah Kang Mus bakal salam olahraga lagi ? baca sinopsis Preman Pensiun 6 selengkapnya sebagai berikut.
Pada episode kemarin diperlihatkan Kang Mus yang pergi ke Pasar diantar oleh Safira.
Saat itu Kang Mus tahu jika orang yang memegang pasar bukan lagi Taslim dan Mawar.
Baca Juga: PSSI Respon Kritik Netizen Atas Batalnya Timnas Main di JIS, Minta Jangan Lagi Ada Tuduhan
Lantas Kang Mus meminta diantar Safira untuk pergi dulu ke Pabrik Kicimpring sebelum pulang ke rumah.
Ketika di Pabrik Kicimpring, Kang Mus menemui Cecep dan membicarakan perihal orang yang pegang pasar.
Kang Mus mengingat kembali jika pasar dan terminal merupakan warisan dari Kang Bahar.
Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo Hari Ini 13 September 2022 : Hati-Hati dengan Keuangan Kamu Sekarang
Setelah itu Kang Mus mengatakan kepada Cecep jika pasar dan terminal diambil secara paksa maka harus ada perang.
Pastinya Kang Mus tak ingin terlibat lebih banyak soal perang ini, namun Cecep, Ujang dan Murad sepertinya akan kembali olahraga.
Diperlihatkan pula Ujang dan Murad yang sedang mengunjungi terminal, sepertinya ingin mencari informasi.
Namun orang – orang di Terminal justru takut dan kabur mengira jika Ujang dan Murad adalah musuh.
Jika Cecep, Ujang dan Murad benar – benar ingin membereskan masalah yang ada, tentu ini akan sangat menarik ditunggu kelanjutannya.
Cerita selengkapnya Preman Pensiun 6 hari ini bisa langsung di saksikan di RCTI mulai pukul 19.00 WIB. ***