

inNalar.com – Sebuah kampung tua di Sulawesi Selatan ini memiliki sebuah danau yang sangat dalam hingga tercatat sebagai danau terdalam se-Asia Tenggara.
Menariknya kampung tua dan tradisional ini berada di ujung barat danau terdalam se-Asia Tenggara, perkampungan tersebut memiliki bentuk lonjong .
Nama dari danau terdalam se-Asia Tenggara ini adalah Danau Matano, dulu daerah Matano ini memiliki nama Rahampu’u yang memiliki arti pondok atau bangunan rumah untuk bersinggah.
Bukan tanpa alasan pemberian nama tersebut berawal dari seseorang yang sudah tua dan mendirikan sebuah bangunan rumah untuk tempat istirahat di tempat tersebut.
Bahkan kampung tua tersebut sekarang sebagian besar dari perkampungan ini masuk kedalam wilayah besar hutan yang dilindungi oleh negara Indonesia.
Daerah Luwu Timur masuk kedalam Sulawesi Selatan yang snaagt terkenal di dunia, karena memiliki suatu pertamabang nikel yanga ada di dunia.
Selain memiliki pertamabangan nikel terbesar di dunia, daerah Luwu Timur juga memiliki 3 danau vulkanik.
Danau tersebut adalah Danau Matano, dan terdapat dua danau kecil lainnya yaitu Danau Wanlo dan juga Danau Masapi.
Bahkan danau yang ada di Luwu Timur Sulawesi Selatan ini memiliki predikat sebagai danau terbersih se-Asia Tenggara.
Sungguh menakjubkan dan menjadi kebanggaan bagi Sulawesi Selatan dan juga penduduk Luwu Timur karena memiliki danau yang indah.
Danau tersebut belum terjamah oleh tangan-tangan jahil sehingga kebersihannya tetap terjaga hingga sekarang.
Selain memiliki predikat sebagai danau terjernih se-Asia Tenggara danau di daerah Luwu Timur Sulawesi Selatan ini juga memiliki predikat sebagai danau terdalam se-Asia Tenggara.
Danau-danau tersebut merupakan surganya bagi biota laut yang berada di dalam laut yang masih jernih.
Sekarang perkampungan tua Matano tersebut masuk kedalam sebuah perkampungan Nuhu yang berada di Kabupaten Luwu Timur.
Mata air yang berada di kampung tua Matano ini tidak pernah kering walaupun musim kemarau sudah tiba , sumber mata air tersebut tetap mengalir meskipun kemarau yang berkepanjangan.***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi