Proyek Perbaikan Bernilai Rp20,7 Miliar, Gedung Asrama Maluku Pengerjaanya Belum Tuntas, Mangkrak 4 Tahun?

inNalar.com – Pengerjaan proyek bangunan asrama Maluku memiliki permalahan hingga negara mengalami kerugian yang sangat besar.

Proyek konstruksi perbaikan gedung asrama Maluku sudah dilakukan empat tahun lamanya tetapi pembangunan tidak kunjung rampung.

Aktivitas pembangunan yang dilakukan yaitu perbaikan gedung Mess Maluku tersebut ditemukan ketidak profesionalan.

Baca Juga: Ingin Lancar Rezeki Tapi Bingung Harus Ngapain? Gus Iqdam: Baca Ini dengan Istiqomah Terjamin Dunia Akhirat

Pengujian yang dilakukan untuk proyek gedung asrama tersebut tidaklah banyak tetapi pembangunannya tidak kunjung selesai.

Tentunya hal tersebut memberikan dampak dan tidak dapat dimanfaatkan bangunan gedung tersebut sehingga sia-sia.

Anggaran yang dikucurkan sudah terlalu banyak tetapi pengerjaan pembangunan tidak selesai.

Baca Juga: Respon Nama Baru ‘Jatim Fest’ Perayaan HUT Jawa Timur ke-78, Gubernur Khofifah: Semangat Baru, Ekonomi Maju!

Hingga pada tahun 2023 proyek pembangunan gedung asrama yang tak kunjung rampung tersebut akan diadakan audit.

Hal tersebut disebabkan adanya kejanggalan saat proyek tersebut berlangsung dan adanya keuntungan yang masuk kedalam kantor pribadi.

Pembangunan yang tidak memberikan manfaat apapun dan membuat butung keuangan negara pihak yang terlihat harus bertanggung jawab.

Baca Juga: Catat! Manfaat dan Efek Samping Susu Kedelai Bila Dikonsumsi Setiap Hari, Simak Penjelasan dr Saddam Ismail

Banyaknya teka-teki dan kejanggalan yang yang terjadi pada pengerjaan proyek gedung asrama Maluku yang memakan waktu sangat lama.

Diketahui bahwa setiap tahunnya anggaran selalu dikucurkan untuk kerampungan pengerjaan pada gedung asrama tersebut.

Padahal proyek pembangunan gedung asrama Maluku tersebut dapat membantu meningkatkan perekonomian dan juga pendapatan daerah.

Pembangunan yang dilakukan termasuk kedalam aset Pemerintah Provinsi Maluku tersebut terbengkalai.

Biaya yang dihabiskan untuk pengerjaan sebuah gedung asrama Maluku ini dananya tidaklah kecil hingga mencapai puluhan miliaran.

Dilansir dari BPK RI total keseluruhan anggaran yang digunakan untuk proyek pengerjaan pembangunan gedung asrama tersebut bernilai Rp 20,7 miliar.***

 

Rekomendasi