Produksi Capai 70 Juta Ton Per Tahun, Perusahaan Tambang Batu Bara di Kaltim Catatkan Rekor Terbesar di Dunia

inNalar.com – Sebuah perusahaan tambang batu bara di Kalimantan Timur catatkan rekor produksi yang cukup fantastis.

Hasilkan sekitar 70 juta ton, perusahaan tambang batu bara di Kalimantan Timur ini mampu catatkan hasil tambangnya selama setahun.

Jika ditelusuri, lokasi dari pertambangan batu bara ini berada di daerah Sangatta, Kabupaten Kutai Timur, Kalimantan Timur.

Baca Juga: Anggarannya Rp45 Triliun, Proyek Smelter Freeport di Gresik Jawa Timur Ini Jadi yang Terbesar di Dunia

Perusahaan tambang batu bara di Sangatta Kalimantan Timur ini memang mengelola salah satu pertambangan terbuka atau lebih dikenal dengan open-pit.

Open-pit atau pertambangan terbuka yang dikelola oleh pertambangan batu bara di Kalimantan Timur ini jadi yang terbesar di dunia.

Jadi, memang wajar jika saja hasil produksi dari salah satu pertambangan batu bara di Kalimantan Timur ini cukup fantastis.

Baca Juga: Dijuluki ‘Kota 1000 Kafe’, Ini 5 Kafe Terpopuler di Kota Tarakan yang Bikin Betah Sampai Lupa Pulang

Lebih lanjut, mengenai luas lahan dari perusahaan tambang batu bara di Kalimantan Timur ini mencapai 84,938 hektare.

Selain hal tersebut, perusahaan tambang batu bara di Kalimantan Timur ini juga didukung oleh sebanyak 4.499 orang karyawan.

Dan sebanyak 21.000 personel kontraktor dan perusahaan terkait juga dikerahkan untuk menjalankan perusahaan tambang batu bara di Kalimantan Timur ini.

Baca Juga: 235 Km ke Kota Tarakan, Gunung di Kalimantan Utara Ini Pernah Jadi Tempat Persembunyian Sultan Bulungan

Karena beberapa hal tersebutlah, menjadikan perusahaan tambang batu bara di Kalimantan Timur ini berkembang pesat.

Perusahaan tambang batu bara yang dimaksud dari beberapa paragraf di atas adalah PT Kaltim Prima Coal Kalimantan Timur.

Perusahaan ini merupakan perusahaan tambang batu bara di Indonesia yang berlokasi di Kalimantan Timur.

Perusahaan ini pula merupakan salah satu dari anak perusahaan PT Bumi Resources yang berkantor pusat di Jakarta.

Satu hal yang membuat perusahaan tambang batu bara di Kalimantan Timur ini berbeda dengan perusahaan tambang lainnya.

PT Kaltim Prima Coal di Kalimantan Timur memiliki komitmen dalam melaksanakan operasional pertambangan batu bara yang bertanggung jawab.

Sehingga perusahaan tambang batu bara di Kalimantan Timur ini mampu memberi jalan bagi sumber energi terbarukan untuk dikembangkan oleh masyarakat.***

Rekomendasi