

inNalar.com – Prediksi Manchester United vs Tottenham di Liga Inggris 2023-2024, yang tersaji di Old Trafford pada Minggu (14/01/24) pukul 23.30 WIB. Simak juga jadwal, H2H, prakiraan susunan pemain, dan live streaming berikut ini.
Duel yang mempertemukan Manchester United vs Tottenham pada pekan ke-21 Liga Inggris 2023-2024 akan menjadi laga yang untuk disaksikan.
Hal tersebut dikarenakan pertandingan Liga Inggris 2023-2024 antara Manchester United vs Tottenham syarat akan gengsi.
Keadaaan itu tidak terlepas dari nama besar yang dimiliki oleh Manchester United dan Tottenham Hotspur di Liga Inggris.
Saat ini, Tottenham Hotspur duduk di peringkat 5 dengan torehan 39 poin. Sedangkan, Manchester United di urutan 8 karena mengoleksi 31 poin.
Dengan demikian, Manchester United ingin memperbaiki catatan di atas dengan mengalahkan Tottenham Hotspur.
Terlebih lagi, Manchester United akan tampil di hadapan pendukungnya sendiri. Sehingga, kekalahan dari Tottenham Hotspur akan menjadi hal yang memalukan.
Manchester United juga mengusung misi untuk memperbaiki catatan buruk di 3 laga terakhir, yakni 2 kali kalah dan 1 kali menang. Di sisi lain, Tottenham malah menang 2 kali dan kalah 1 kali.
Berikut ini adalah prakiraan susunan pemain Manchester United kontra Tottenham pada lanjutan Liga Inggris 2023-2024.
Manchester United (4-2-3-1): Onana; Wan-Bissaka, Varane, Evans, Dalot; McTominay, Mainoo; Garnacho, Rashford, Fernandes; Hojlund.
Tottenham (4-2-3-1): Vicario; Porro, Dragusim, Ven, Udogie; Hojbjerg, Bentacur; Johnson, Werner, Kulusevski; Richarlison.
Simak juga H2H, prediksi, dan link live streaming Manchester United vs Tottenham pada putaran kedua Liga Inggris 2023-2024 berikut ini.
Head to Head
(19/08/23) Tottenham 2 vs 0 Manchester United
(28/04/23) Tottenham 2 vs 2 Manchester United
(20/10/22) Manchester United 2 vs 0 Tottenham
3 Laga Terakhir Manchester United
(09/01/24) Manchester United 3 vs 2 Aston Villa
(31/12/23) Nottingham Forest 2 vs 1 Manchester United
(27/12/23) Wigan 0 vs 2 Manchester United
3 Laga Terakhir Tottenham
(06/01/24) Tottenham 1 vs 0 Burnley
(31/12/23) Tottenham 3 vs 1 Bournemouth
(29/12/23) Brighton & Hove Albion 4 vs 2 Tottenham
Prediksi
Manchester United: 20%
Imbang: 40%
Tottenham: 30%
Live Streaming
Live Streaming Manchester United vs Tottenham dalam pekan ke-21 Liga Inggris 2023-2024 dapat menggunakan link berikut ini.
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi