

inNalar.com – Badan Metereologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah membuat prakiraan cuaca pada hari ini Selasa 9 Mei 2023.
Cuaca Kota Bogor diprakirakan akan cerah berawan. Simak prakiraan lengkapnya berikut ini.
Bogor diprakirakan akan cerah berawan pada pukul 10.00 WIB. Suhu akan berkisar di 25°C. Kondisi ini cukup nyaman bagi Anda yang akan beraktifitas di luar ruangan.
Baca Juga: UTBK 2023 UGM Diikuti 13.448 Peserta, Rektor Tinjau Langsung Lokasi Ujian
Sementara itu, kelembapan udara Bogor akan tinggi di jam ini berkisar di angka 85%. Angin akan bertiup ke arah timur dengan kecepatan 10 km/jam.
Memasuki siang hari pukul 13.00 WIB, Bogor diprakirakan akan mengalami hujan petir. Anda dihimbau untuk mempersiapkan diri dan selalu berhati-hati.
Suhu udara Bogor akan naik menjadi 28°C. Sebaliknya, kelembapan udara akan menurun di angka 80%. Angin akan bertiup dengan tenang dengan kecepatan 0 km/jam.
Baca Juga: 7 Cabang Olahraga ‘Aneh’ di SEA Games 2023 Kamboja, Salah Satunya Kun Bokator
Hujan petir berganti menjadi hujan sedang pada pukul 16.00 WIB. Sementara itu, suhu udara Bogor akan berkisar di 27°C.
Kelembapan udara Kota Bogor akan sama dengan jam sebelumnya yaitu 80%. Angin juga akan bertiup dengan tenang dengan kecepatan 0 km/jam.
Pada pukul 19.00 WIB, Bogor juga akan diguyur hujan sedang. Namun, suhu udara akan turun menjadi 24°C.
Baca Juga: ATEEZ Wooyoung Hiatus Sementara Karena Cedera Pergelangan Kaki
Kelembapan udara Bogor diprakirakan akan tinggi di angka 90%. Sebaliknya, angin akan bertiup dengan tenang dengan kecepatan 0 km/jam.
Memasuki pukul 22.00 WIB, Bogor akan kembali cerah berawan. Suhu udara akan sama dengan jam sebelumnya yaitu 24°C.
Kelembapan udara Bogor akan meningkat lebih tinggi di angka 95%. Sama seperti sebelumnya, angin juga akan bertiup dengan tenang dengan kecepatan 0 km/jam.
Cuaca Kota Bogor hari ini diprakirakan akan bervariasi. Oleh karena itu, Anda perlu mengatur rencana sebaik mungkin sesuai dengan kondisi cuaca di waktu yang diinginkan. *** (Dayanti)
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi