Persib Bandung Meraih Kemenangan Pertamanya di Liga 1 BRI, Begini Ternyata Profil Dari Tim Persib Bandung

inNalar.com – Persib Bandung meraih kemenangan pertamanya di Liga 1 BRI, begini ternyata profil dari tim Persib Bandung.

Persib Bandung akhirnya meraih kemenangannya setelah beberapa laga yang mengahsilkan kekalahan dan seri.

Padala Liga 1 yang berlangsung pada Sabtu 13 Agustus 2022 lalu yaitu dengan mengalahkan pemain lawan PSIS Semarang.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Beberkan Cara Kenal Jodoh: Tak Kenal Maka Taaruf, Tidak Semua yang Kenal Harus Disayang

Pertandingan berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api berhasil dimenangkan dengan skor 2-1.

Yaitu dengan dua gol yang diciptakan David da Silva dari pemain Persib Bandung selama permainan.

Namun perlu kita ketahui tentang tim asal kota Bandung, Jawa Barat ini terkait profil dan prestasinya.

Baca Juga: Salman Rushdie dan Ayat Ayat Setan, Begini Profil dari Pengarang Yang Saat ini Viral Karena Tulisannya

Persib singkatan dari Persatuan Sepak Bola Indonesia Bandung) dibentuk pada 14 Maret 1933.

Tim yang memiliki julukan Maung Bandung dan Pangeran Biru saat ini sedang bermain di Liga 1 Indonesia periode 2022/2023.

Semenjak jaman Perserikatan, permainan Persib Bandung memiliki ciri khas yang disebut dalam bahasa sunda yaitu tikteuk.

Baca Juga: Solusi Mudah dan Cepat Dapat Jodoh Menurut Gus Baha, Praktekkan agar Jomblo Nggak Curhat Terus di Media Sosial

Tikteuk disebutkan dengan permainan kaki ke kaki yang mengandalkan kreativitas dan kecepatan penyerangan.

Selain itu Persib Bandung juga memiiki beberapa prestasi. Seperti Juara 5 pada tahun 1937, 1961, 1986, 1989-1990 dan 1993-1994,

Juara 1 Liga Indonesia pada tahun 1994-1995, Juara 1 Liga Super Indonesia pada tahun 2014.

Baca Juga: Anggota Paspampres Pukul Sopir Truk, Ini Tugas Utama Paspampres yang Sebenarnya

Selain itu tim ini juga memenangi juara 1 Turnamen Kongres PSSI pada tahun 1950 dan Piala Presiden pada tahun 2015.

Piala Menpora juara Runner-up 1 tahun 2021, dan banyak lagi lainnya tentang kemenangannya.

Selain itu juga ada laga Internasional yang dimainkan dan menghasilkan perolehan juara pertama.

Baca Juga: Polri Kembali Periksa 36 Personil Diduga Melanggar Kode Etik Terkait Kasus Brigadir J, Begini Penjelasannya

Yaitu Pesta Sukan yang diadakan Sultan Brunei Cup pada tahun 1986, Queen’s Cup di Bangkok, Thailand pada 1978

Serta Aga Khan Gold Cup di Pakistan Timur pada 1962 dan King’s Cup di Bangkok, Thailand pada 1978.

Sehingga sampai saat ini masih berdiri, selain mempunyai banyak prestasi Persib Bandung juga merupakan tim yang menjadi terbaik di Bandung saat ini.***

Rekomendasi