

inNalar.com – Dulu desa ini memiliki nama Desa Soreang Cindea yang meliputi Desa Panikan yang berada di kepulauan Sulawesi Selatan.
Para penduduk yang berada di Desa Soreang Cindea sangat religius dan taat kepada agama, sehingga pada tahun 60-an para tetua adat yang berada di desa tersebut tepat untuk mengganti nama.
Tidak hanya dilakukan oleh ketua adat di Desa Soreang Cindea Sulawesi Selatan tetapi juga dihadiri oleh para pemuda dan juga tokoh masyarakat, para tokoh agama yang berada di desa tersebut.
Setelah adanya perkumpulan tersebut Desa Soreang Cindea sepat diganti menjadi Desa Kabba yang terletak di kepulauan Sulawesi Selatan.
Diketahui bahwa penamaan desa tersebut terinspirasi dari tempat ibadah para umat islam diseluruh dunia atau tanah suci yang berada di mekah.
Sehingga dari adanya pergantian nama tersebut yang awalnya Desa Soreang Cindea diganti menjadi Desa Kabba.
Baca Juga: Pasar Unik di Sulawesi Selatan Ini Jadi Tempat Perdagangan Kuda Pertama dan Terbesar di Indonesia
Seiring dengan perkembangan zaman dan berjalannya waktu Desa Kabba di Sulawesi Selatan tersebut mulai didatangi oleh banyak pendatang untuk menetap disana.
Di desa tersebut terdapat sebuah petak sawah yang dijadikan sebagai rumah para penduduk untuk tempat tinggal.
Banyaknya para pendatang yang menetap di Desa Kabba Sulawesi Selatan menjadi desa tersebut ramai dihuni, tidak seperti dulu yang memiliki suasana sepi.
Baca Juga: PDIP Persilakan PPP Keluar dari Koalisi Jika Ngotot Jadikan Sandiaga Uno Cawapres Ganjar Pranowo
Bahkan para penduduk yang menetap di Desa Kabba Sulawesi Selatan memiliki keberagaman suku dan juga asal-usul yang berbeda-beda.
Desa Kabba sendiri merupakan salah satu desa yang berada di Kecamatan Minasatene, luas wilayah yang dimiliki oleh Desa Kabba Sulawesi Selatan adalah 1020 kilometer persegi.
Ketinggian Desa Kabba Sulawesi Selatan yaitu 40 mdpl, bahkan di desa tersebut memiliki sumber mata air sungai yang dimanfaatkan untuk irigasi lahan pertanian para penduduk.
Kawasan yang dimiliki oleh Desa Kabba Sulawesi Selatan memiliki potensi yang unik yaitu hamparan sawah dan juga tambak serta pegunungan karst atau pegunungan kapur.
Kebudayaan dan juga adat istiadat yang dilakukan secara turun temurun juga masih dilakukan di Desa Kabba Sulawesi Selatan, bahkan di area tersebut juga memiliki homestay atau camping ground.
Para penduduk yang berada di Desa Kabba Sulawesi Selatan bersumber dari pertanian dan juga peternakan serta perkebunan.***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi