

inNalar.com- Kita akan membahas kunci jawaban tema 2 kelas 2 SD khususnya untuk soal di halaman 179, 180, dan 181 subtema 4 pembelajaran 1 pada kesempatan ini.
Anda harus memahami cara menggunakan kunci jawaban ini terlebih dahulu. Cara menggunakan kunci jawaban tema 2 kelas 2 SD yang benar adalah dengan membiarkan anak mengerjakan soal yang ada di buku tematik terlebih dahulu.
Setelahnya, Anda bisa membuka kunci jawaban ini untuk memeriksa hasil pekerjaan anak Anda. Ingatlah bahwa kunci jawaban ini khusus untuk soal di buku tematik pada subtema 4 pembelajaran 1.
Baca Juga: Jelang Laga PSM Makassar Melawan Persija, Intip Persiapan Tim Asal Makassar
Perlu diketahui bahwa soal pada subtema 4 pembelajaran 1 di buku tematik halaman 179, 180, dan 181 adalah soal matematika. Oleh karena itu, anak harus menjawabnya secara tepat.
Namun, jika anak salah dalam menjawab soal tema 2 kelas 2 SD tersebut, Anda bisa membimbingnya untuk menjawab dengan benar menggunakan kunci jawaban ini.
Berikut kunci jawaban untuk soal matematika tema 2 kelas 2 SD yang terdapat di buku tematik halaman 179, 180, dan 181 subtema 4 pembelajaran 1.
Baca Juga: Ganjar Pranowo Umumkan Hasil Tes Suspek Cacar Monyet di Jawa Tengah, Sempat Terindikasi
Kunci jawaban halaman 179 180 dan 181
*Ayo Mencoba*
Sekarang, isilah bagian percakapan yang masih kosong!
Ada 32 bingkai layang-layang yang akan dibagiakan kepada 4 orang. Setiap orang mendapatkan bingkai sama banyak. Berapa banyak bingkai pada setiap orang?
Jawaban: 8 bingkai.
Sebanyak 18 layang-layang diangkut oleh 3 orang. Masing-masing mengangkut sama banyak. Berapa banyak layang-layang yang diangkut setiap orang?
Jawaban: 6 layang-layang.
Sebanyak 56 gulung benang akan dimasukkan ke dalam 8 kotak. Jika setiap kotak memuat gulungan benang sama banyak, berapa gulung benang yang muat dalam setiap kotak?
Jawaban: 7 gulung benang.
Siswa kelas 11 di Sekolah Nusantara terdiri dari 3 kelas. Mereka pergi berlibur di pantai. Jumlah yang pergi sebanyak 63 siswa. Berapa jumlah siswa pada masing-masing kelas?
Jawaban: 21 siswa.
Demikianlah kunci jawaban soal matematika tema 2 kelas 2 SD halaman 179,180, dan 181 di buku tematik subtema 4 pembelajaran 1. Semoga adanya kunci jawaban ini dapat membantu Anda memandu anak belajar.
Disclaimer: Kunci jawaban di atas dibuat sebagai referensi untuk menjawab soal. Anda bisa menggunakan jawaban tersebut untuk mengevaluasi pemahaman anak, tetapi jawaban di atas tidak bersifat mutlak. ***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi