

inNalar.com – Pada hari ini, Rabu 8 Februari 2023 film Titanic kembali tayang di bioskop Indonesia, salah satunya di Jakarta.
Pada penayangan kali ini, film Titanic ditampilkan dalam format yang lebih menarik, yaitu format 3D. Informasi mengenai jadwal tayang film ini di Jakarta akan tersedia di sini.
Beberapa bioskop di Jakarta turut menayangkan film Titanic versi 3D ini. Penayangan ini dilakukan dalam rangka merayakan peringatan 25 tahun kisah cinta abadi Jake dan Rose.
Bercerita tentang kisah tentang tenggelamnya kapal Titanic, film ini menceritakan kisah cinta Jack Dawson yang diperankan Leonardo DiCaprio dan Rose DeWitt Bukater yang diperankan Kate Winslet.
Keduanya merupakan penumpang dari golongan sosial yang berbeda namun saling jatuh cinta selama pelayaran perdana di kapal tersebut.
Sayangnya, pelayaran kapal mewah yang sudah menjadi impian banyak orang ini ternyata harus berakhir dengan tragis.
Kisah ini menjadi legenda film romantis sepanjang masa yang masih terus digemari hingga saat ini.
Bertepatan dengan momen 25 tahun sejak pertama kali ditayangkan, film Titanic 3D kembali diputar di bioskop, termasuk di Jakarta.
Untuk Anda yang berminat untuk menyaksikan film romantis legendaris ini, mari simak terlebih dahulu jadwal tayang Titanic 3D di XXI dan CGV Jakarta hari ini.
CGV Grand Indonesia:
12.00 WIB, 15.45 WIB, 19.30 WIB.
CGV Pacific Place:
12.00 WIB, 15.45 WIB, 19.30 WIB.
CGV Cinemas Transmart Cempaka Putih:
12.00 WIB, 15.45 WIB, 19.30 WIB.
CGV Central Park:
12.00 WIB, 12.45 WIB, 15.50 WIB, 18.45 WIB, 19.30 WIB.
CGV Cinemas Aeon Mall Jakarta Garden City:
12.00 WIB, 15.45 WIB, 19.30 WIB.
DJAKARTA XXI
12:50 WIB, 16:35 WIB, 20:20 WIB.
Emporium Puit XXI
12:50 WIB, 16:35 WIB, 20:20 WIB.
Gandaria CITY XXI
12:45 WIB, 16:30 WIB, 20:15 WIB.
Kelapa Gading XXI
12:45 WIB, 16:30 WIB, 20:15 WIB.
Kemang Village XXI
12:45 WIB, 16:30 WIB, 20:15 WIB.
Kota Kasablanka XXI
12:50 WIB, 16:35 WIB, 20:20 WIB.
LOTTE SHOPPING AVENUE XXI
12:45 WIB, 16:30 WIB, 20:15 WIB.
ONE BELPARK XXI
13:00 WIB, 16:45 WIB, 20:30 WIB.
PLAZA INDONESIA XXI
13:15 WIB, 17:00 WIB, 20:45 WIB.
PLAZA SENAYAN
12:45 WIB, 16:30 WIB, 20:15 WIB.
PURI XXI
12:45 WIB, 16:30 WIB, 20:15 WIB.
Baca Juga: Sinopsis dan Daftar Pemain Film Anak Titipan Setan Tayang Perdana di Bioskop Mulai Hari Ini
Senayan City XXI
12:50 WIB, 16:35 WIB, 20:20 WIB.
ST. MORITZ XXI
12:45 WIB, 16:30 WIB, 20:15 WIB
Taman Anggrek XXI
12:50 WIB, 16:35 WIB, 20:20 WIB.
Demikian jadwal tayang film Titanic 3D di XXI dan CGV Jakarta hari ini, 8 Februari 2023.***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi