Gara-gara Tidur dengan Keadaan Seperti Ini, Kata Gus Baha Akan Dapat Pahala Besar Sama dengan Tahajud

inNalar.com – Simak penjelasan Gus Baha mengenai kriteria tidur yang bisa menjadikan sebuah ladang pahala.

Gus menuturkan, pahala tidur tersebut bisa setara dengan shalat tahajud, bahkan dosa akan diampuni oleh Allah SWT.

Untuk itu, silahkan simak penjelasan Gus Baha yang telah dipaparkan di artikel ini sampai akhir.

Penjelasan tersebut dilansir dari artikel Portal Sulut berjudul “Beruntung Jika Tertidur di Waktu Ini, Pahala Setara Tahajud Dan Dosa Diampuni Kata Gus Baha“.

Tidur adalah keadaan istirahat alami yang dibutuhkan oleh setiap manusia.

Baca Juga: Kalina Oktarani Dituding Idap Penyakit Kelamin oleh Ricky W Miraza, Chat dari Dokter Ini Beberkan Semuanya

Dengan tidur, seseorang akan mengalami proses pengisian energi tubuh setelah beraktifitas.

Selain itu, tidur yang cukup juga sangat memperngaruhi kesehatan setiap manusia.

Pada umumnya, manusia akan tidur di malam hari, namun di siang hari juga sering luangkan waktu untuk tidur.

Keinginan tidur biasanya dipengaruhi secara alami oleh manusia.

Ada yang ketiduran akibat kelelahan dan ada juga yang tertidur karena alasan lain.

Tapi ternyata ketika tertidur di waktu ini, maka orang yang mengalaminya sangat beruntung.

Menurut Gus Baha, ada waktu yang sangat baik ketika seseorang tertidur.

Baca Juga: Thariq dan Fuji Terancam Dipolisikan karena Terlalu Bucin: Susah Ya Mencintai Kamu Aja Dilaporin Polisi

Sebab, pahala setara tahajud dan bahkan dosa diampuni oleh Allah hingga memperoleh ridho Allah.

Tertidur di waktu ini kata Gus Baha, termasuk tanda-tanda ridho dari Allah.

Waktu yang dimaksud Gus Baha adalah ketika tertidur dengan niat menghindari maksiat.

Menurut Gus Baha, waktu tidur yang Allah dirhoi yakni pada malam hari dan terbangun di waktu subuh.

Jika tertidur di waktu ini kata Gus Baha, cukup diniatkan menghindari perbuatan maksiat meski tidak dapat melaksanakan tahajud.

Misalnya, memilih tidur setelah Isya tapi sudah berniat untuk meninggalkan maksiat kata Gus Baha.

Baca Juga: Mahalini Dihadapkan Pilihan Sulit Ketika Rizky Febian Menyatakan Perasaan, Terima atau Tolak?

“Pokoknya kalau tertidur habis isya terus bangun subuh, niat tidurmu meninggalkan maksiat,” ujarnya.

“Bisa saja orang yang tertidur itu berniat meninggalkan maksiat,” sambung Gus Baha.

Itulah orang yang beruntung jika tertidur di waktu ini, pahala setara tahajud dan dosa diampuni kata Gus Baha.***

(Fahri Rezandi Ibrahim/Portal Sulut)

Rekomendasi