

inNalar.com – Berikut informasi mengenai daftar iPhone yang tidak bisa gunakan WhatsApp, beserta syarat agar tetap dapat akses secara normal.
Dilansir Indiatoday, kini WA akan menghentikan layanan untuk model selular Apple tertentu mulai Oktober 2022. Meskipun begitu, ada beberapa syarat agar iPhone tetap bisa akses WhatsApp dengan normal.
Untuk syarat agar iPhone tetap bisa akses WhatsApp dengan normal antara lain dengan memperbarui ke iOS versi terbaru.
Jika tidak, pengguna Apple ini tidak dapat akses ke aplikasi pesan ini. Ini daftar iPhone yang tidak bisa gunakan WhatsApp ialah, iOS 10 dan iOS 11.
Baca Juga: The Lucky Laki Akan Reuni, El Rumi : Banyak Tawaran Tapi Masih Susah Jika Saat Ini
Pada daftar iPhone yang tidak bisa gunakan WhatsApp, itu akan menghentikan layanan terhitung 24 Oktober 2022.
Pengguna iOS 10 atau iOS 11, memiliki syarat agar iPhone tetap bisa akses WhatsApp dengan memperbarui iOS ke yang lebih baru seperti iOS 12.
Sedangkan, model iPhone seperti iPhone 5 atau iPhone 5C bisa tetap menggunakan WhatsApp, setelah memperbarui iOS dan WA.
Namun, sayangnya bagi pengguna iPhone 4 dan iPhone 4S harus membeli smartphone baru, karena WhatsApp tidak lagi mendukung perangkat tersebut.
WhatsApp sendiri terus bekerja untuk meningkatkan privasi pengguna. Untuk itu, aplikasi ini berfokus pada pengembangan kepada operasi terbaru Apple dan Android.
Pembaruan baru di WhatsApp tersebut tidak mendukung OS dan perangkat lama. Bagi pengguna perangkat Android harus di model Android 4.1 atau versi yang lebih baru.
Jika iPhone tidak dalam pembaruan otomatis, Anda dapat memperbarui ke iOS versi terbaru dengan masuk ke Pengaturan > Umum, lalu ketuk Pembaruan Perangkat Lunak.
Diketahui, WhatsApp akan menghentikan layanannya untuk model iPhone tertentu mulai Oktober 2022.
Pengguna iPhone yang menggunakan model lama disarankan untuk memperbarui atau mengubah ke iPhone yang lebih baru.
WhatsApp telah menghentikan dukungannya untuk model Android dengan versi 4.0 dan yang lebih lama.
Demikian informasi terkait daftar iPhone yang tidak bisa akses WhatsApp beserta syrat agar tetap menggunakan WA secara normal. ***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi