Beroperasi 10 Tahun! Jembatan Rp 150 Miliar di Kalimantan Timur Ini Pernah Ambruk Sampai Telan Korban Jiwa

InNalar.com – Terdapat satu jembatan di Kalimantan Timur yang pernah ambruk.

Bahkan selama ambruk, jembatan di Kalimantan Timur tersebut sampai menelan korban hingga ada yang menghilang dan meninggal dunia.

Padahal jembatan Kalimantan Timur ini merupakan jalur penghubung yang dikatakan mirip dengan jembatan golden gate di California.

Kalimantan Timur tentu memiliki banyak sungai yang membentang dari satu daerah ke daerah lain.

Sama halnya dengan jembatan ini, di mana jalur penghubung ini melintas di atas sungai Mahakam, Kalimantan Timur.

Baca Juga: Diterjang Banjir Semeru! Jembatan Usia 53 Tahun di Jawa Timur Ini Ambruk hingga Cuma Sisakan 1 Tiang?

Diketahui jembatan yang dikatakan mirip golden gate ini difungsikan untuk kendaraan roda 4, roda 2 dan bagi para pejalan kaki.

Lokasi dari jembatan ini berada di Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur.

Adapun nama dari jembatan yang dimaksud adalah Jembatan Kutai Kartanegara.

Jembatan Kutai Kartanegara di Kalimantan Timur ini memiliki Panjang 710 m, dengan keTinggian 5 meter.

Dilansir InNalar.com dari p2k.stekom.ac.id, jembatan Kutai Kartanegara di Kalimantan Timur ini Sempat ambruk pada 26 November 2011.

Sebenarnya, jembatan Kutai Kartanegara diperkirakan usianya akan bertahan hingga 25 tahun lamanya.

Baca Juga: Sempat Ambruk, Kini Pembangunan Jembatan di Kalimantan Barat Ini akan Dibangun Lebih dari 1 Jalur, Benarkah?

Sedangkan pembangunan pada jembatan Kutai Kartanegara di Kalimantan Timur ini Mulai dibangun pada 17 Agustus 1995, dan selesai di tahun 2001.

Jadi, baru saja beroperasi sekitar 10 tahun, jembatan Kutai Kartanegara di Kalimantan Timur ini sudah ambruk.

Padahal pembangunan kala itu saja menghabiskan anggaran sebanyak Rp 150 miliar.

Selama tragedi ambrugnya jembatan tersebut, diketahui banyak korban yang ikut tercebur sehingga masuk ke dalam sungai Mahakam.

Saat tragedi itu terjadi, banyak korban luka, korban menghilang, bahkan hingga korban yang meninggal dunia pun ada.

Berdasarkan dari Hasil penelitian tiga tim universitas, pengamatan mereka menunjukkan adanya indikasi kesalahan konstruksi pada jembatan.

Baca Juga: Kucurkan Dana Hingga 160 Miliar, Kantor Bupati Bak Hotel Bintang 5 di Riau Ini Malah Ambruk Hilang dari Peta

Tim dari Institut Teknologi Sepuluh Nopember menyatakan jika terdapat kelemahan pada klem pengikat kabel vertikal.

Meskipun begitu, setelah ambrugnya jembatan Kutai Kartanegara di Kalimantan Timur, terdapat pembangunan jembatan kembali di lokasi yang sama pada tahun 2013.

Setelah melakukan pembangunan kembali, Jembatan Kutai Kartanegara resmi dibuka untuk masyarakat umum di tanggal 8 Desember 2015.

Sekedar informasi, Jembatan Kutai Kartanegara terkadang bisa disebut juga dengan jembatan Mahakam II.***

 

Rekomendasi