

inNalar.com – Berikut adalah link live streaming Indosiar laga antara PSM Makassar vs Persikabo 1973 di fase Grup Piala Presiden 2022.
Laga antara PSM Makassar vs Persikabo 1973 merupakan pertandingan Piala Presiden 2022 di hari kelima dan keempat di Grup D.
Oleh karenanya, jangan sampai ketinggalan laga tersebut yang bakal dilangsungkan di Stadion Kanjuruhan Malang.
Anda bisa menyaksikan laga Grup D Piala Presiden 2022 itu dengan mengakses link live streaming yang terdapat di bagian artikel ini.
Diketahui sebelumnya, PSM Makassar berhasil menumbangkan Arema FC tak tuan rumah Grup D Piala Presiden 2022 di laga pertamanya.
Sehingga dengan model tersebut tim berjuluk Ayam Jantan dari Timur ini sangat optimis dalam menghadapi Persikabo.
Atas kemenangannya melawan Singo Edan dengan skor 1-0, PSM saat ini berada di nomor pertama klasemen sementara Grup D.
Tak jauh beda di kubu Persikabo 1973, Laskar Pajajaran tentunya juga akan berjuang demi tampil baik, meski sebelumnya kalah dari Persik Kediri.
Kemudian, apabila Persikabo gagal meraih poin di laga kali ini kemungkinan besar peluang untuk lolos sangat kecil.
Baca Juga: Jadwal Piala Presiden 2022 Hari Ini: PSM Makassar vs Persikabo 1973 dan Persik Kediri vs Arema FC
Untuk itu, duer panas Grup D Piala Presiden 2022 tersebut akan rugi jika sampai kelewatan.
Saksikan laga keduanya di link live streaming yang ada di bawah ini
– Link Live Streaming PSM Makassar vs Persikabo
1. KLIK DI SINI (vidio.com)
2. KLIK DI SINI (Indosiar)
3. KLIK DI SINI (Youtube Indosiar)
Namun perlu diketahui, untuk siaran langsung di Youtube Indosiar hanya Comentary on Live dan Highlight saja.
Itulah informasi terkait link live streaming untuk menyaksikan Piala Presiden 2022 antara PSM Makassar vs Persikabo 1973.***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi