

inNalar.com – Simak kunci jawaban tema 1 kelas 5 SD halaman 49 50 Buku Tematik subtema 1 pembelajaran 5.
Buku Tematik tema 1 kelas 5 SD halaman 49 dan 50 menuntut siswa untuk bisa menggambar dan berkreasi.
Pada subtema 1 pembelajaran 5 ini mempelajari organ gerak hewan, khususnya pada halaman ini ditekankan pada hewan avertebrata.
Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 5 SD Tema 1 Halaman 56 dan 57 Buku Tematik Subtema 2 Pembelajaran 1
Kunci jawaban Buku Tematik tema 1 kelas 5 SD ini memberikan gambaran atau opsi ilustrasi yang bisa digunakan.
Pada kunci jawaban tema 1 kelas 5 SD halaman 49 dan 50 ini bisa dijadikan acuan untuk mengarahkan pelajar dalam berkreasi.
Sebelum melihat kunci jawaban ini pastikan siswa siswi sudah mengerjakannya terlebih dahulu, karena artikel ini bukan sebagai bahan contekan.
Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 5 SD Tema 1 Halaman 175 176 177 dan 178 Buku Tematik Subtema 3 Pembelajaran 5
Berikut kunci jawaban tema 1 kelas 5 SD halaman 49 dan 50 buku tematik.
Kunci jawaban halaman 49
Nah, sekarang coba buatlah gambar ilustrasi mengenai cerita “Siput Bukanlah Hewan Lemah”. Kamu bisa memilih salah satu corak gambar di atas.
Pada halaman ini anda harus membuat gambar ilustrasi dari cerita dan salah satu corak tersebut, sebagai referensi silahkan lihat gambar berikut.
Pada gambar tersebut sesuai dengan bacaan siput bukanlah hewan lemah, karena menggambarkan siput yang akan memakan daun.
Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 5 SD Tema 1 Halaman 5 6 dan 7 Buku Tematik Subtema 1 Pembelajaran 1
Corak yang digunakan dalam contoh tersebut berupa corak dekoratif yaitu dengan mengubah bentuk objek aslinya namun tanpa menghilangkan ciri-ciri khasnya.
Pesan yang bisa diambil yaitu siput juga bisa menjaga lingkungan, meskipun hanya dengan memakan daun, karena daun tersebut akan menjadi serpihan yang diurai oleh bakteri.
Kunci jawaban halaman 50
Ayo Renungkan
Gambarkan kembali organ gerak salah satu hewan avertebrata pada kolom
berikut.
Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 5 SD Tema 1 Halaman 163 164 dan 166 Buku Tematik Subtema 3 Pembelajaran 4
Pada tugas ini anda harus menggambarkan organ gerak hewan avertebrata, silahkan bisa melihat referensi gambar berikut.
Pelajaran apa yang dapat kamu ambil dari hewan tersebut?
Jawaban : gambar tersebut merupakan laba – laba, organ yang ditunjukkan pada gambar berfungsi untuk bergerak dan merayap.
Kerja Sama dengan Orang Tua
Bersama orang tuamu, amatilah hewan-hewan di sekitar rumahmu. Catatlah
hewan-hewan yang termasuk jenis avertebrata.
Opsi jawaban: Laba – laba, kupu – kupu, semut, cacing, siput, lebah.
Demikian kunci jawaban yang bisa dijadikan gambaran untuk mengerjakan soal pada halaman 49 dan 50.***
Disclaimer : Kunci jawaban ini dibuat hanya sebagai bahan referensi, tidak bisa dijadikan opsi tetap dalam menjawab pertanyaan pada halaman tersebut.
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi