

inNalar.com – Berikut ini kunci jawaban tema 1 kelas 3 SD halaman 168,169, dan 172 Buku Tematik subtema 4 pembelajaran 4.
Buku Tematik subtema 4 pembelajaran 4 membahas mengenai jenis umbi dan proses perkembangbiakannya.
Kunci jawaban tema 1 kelas 3 SD halaman 168,169, dan 172 Buku Tematik ini bisa dijadikan pedoman untuk mendukung proses pembelajaran.
Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD Halaman 162 163 165 166 Buku Tematik Subtema 4 Pembelajaran 3
Isi kunci jawaban tema 1 kelas 3 SD Buku Tematik ini khusus memberi opsi jawaban dari pertanyaan yang ada di halaman 168,169, dan 172.
Terkait kunci jawaban Buku Tematik subtema 4 pembelajaran 4 ini secara konteks telah disesuaikan dengan kapasitas pelajar sesuai jenjangnya.
Sebelum melihat kunci jawaban ini sebaiknya para pelajar harus mengerjakan dahulu pertanyaan yang ada di halaman 168,169, dan 172.
Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4 SD Halaman 117 118 119 Buku Tematik Subtema 2 Pembelajaran 5
Adapun isi lengkap kunci jawaban halaman 168,169, dan 172 Buku Tematik, sebagai berikut.
Kunci halaman 168
Tulislah persamaan dan perbedaan antara Umbi batang, Umbi Akar, dan Umbi Lapis
1. Persamaan : Tempat menyimpan cadangan makanan.
Perbedaan
a. Umbi batang : Akan tumbuh tunas untuk menyimpan cadangan makanan di bagian umbi batang.
b. Umbi akar : Akan tumbuh tunas untuk menyimpan cadangan makanan di bagian umbi akar.
c. Umbi lapis : Akan tumbuh tunas untuk menyimpan cadangan makanan di bagian pangkal daun.
Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4 SD Halaman 136 137 138 Buku Tematik Subtema 3 Pembelajaran 1
2. Persamaan : Digunakan sebagai alat perkembangbiakan.
Perbedaan
a. Umbi batang : Memiliki akar tunggang.
b. Umbi akar : Memiliki akar serabut.
c. Umbi lapis : Memiliki akar serabut.
3. Persamaan : Terletak di dalam tanah.
Perbedaan
a. Umbi batang: Berasal dari batang yang mengembang di dalam tanah.
b. Umbi akar: Berasal dari akar yang mengembang di dalam tanah.
c. Umbi lapis: Berasal dari lapisan daun yang bertumpuk di dalam tanah.
Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 4 SD Halaman 81 82 84 85 Buku Tematik Subtema 2 Pembelajaran 1
Menurutmu mengapa bawang merah disebut umbi lapis ?
Jawaban : ketika kita potong bawang merah bentuk siungnya berlapis, ini menandakan bawang merah merupakan umbi lapis. Selain itu bawang merah menyimpan cadangan makanan pada akar.
Kunci jawaban halaman 169
Pernahkah kamu melihat tahapan perkembangbiakan bawang merah?
Carilah informasi tentang tahapan perkembangbiakan bawang merah. Tuliskan informasi yang kamu peroleh pada tempat yang tersedia.
Jawaban : Bawang merah berkembangbiak melalui generatif dan vegetatif. Ketika berkembang biak secara generatif, Bawang merah memerlukan bantuan serangga dan lebah untuk penyerbukan agar bisa menjadi benih. jika sudah menjadi benih maka akan berkembang dan tumbuh menjadi tanaman bawang.
Baca Juga: Ternyata Wanita Ini yang Buat Kopda Muslimin Nekat Coba Bunuh Istri Sahnya Sendiri Sebanyak 4 Kali
Ketika berkembangbiak melalui vegetatif, Umbi bawang merah harus ditanam dulu sebagai benih. Setelah itu akan tumbuh tunas dan akar serabut. Kemudian akan tumbuh daun bawang yang nantinya akan berbunga. Jika daun terlihat kuning kecoklatan maka bawang siap dipanen.
Kunci jawaban halaman 172
Pernahkah kamu bekerja sama dengan teman – temanmu ? Tulislah pengalamanmu pada tempat di bawah ini ! Simak jawabannya berikut.
Baca Juga: Ungkap Alasan Pensiun Dari F1, Sebastian Vettel: Menjadi Pembalap Bukan Satu-satunya Identitas Saya
Pengalaman membuat Es Buah bersama teman.
Saat itu aku dan teman – teman akan membuat Es Buah di rumahku. Setiap orang membawa keperluan yang harus dikumpulkan mulai aneka buah hingga sirup. Saat itu kami saling membagi tugas, untuk anak perempuan akan memotong buah – buahan. Bagian laki – laki membuat racikan sirup, sedangkan aku bertugas membuat bongkahan es. Setelah semua selesai kami racik, kita bagi dan nikmati bersama – sama.
Begitulah kunci jawaban tema 1 kelas 3 SD halaman 168,169, dan 172 Buku Tematik, semoga bisa membantu dalam belajar.***
Disclaimer : Kunci jawaban ini dibuat hanya sebagai bahan referensi, tidak bisa dijadikan opsi tetap dalam menjawab pertanyaan pada halaman tersebut.
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi