Profil Lengkap Crazy Rich Surabaya, Tom Liwafa yang Diduga Terlibat Dalam Konsorsium 303 Ferdy Sambo

inNalar.com – Nama Tom Liwafa sedang ramai menjadi perbincangan publik lantaran dirinya diduga terlibat dalam Konsorsium Judi Online 303 Ferdy Sambo. 

Tom Liwafa diduga mencuci uang setoran 303 dengan menggunakan banyak macam usaha legal miliknya sendiri. 

Dugaan lain terkait hasil pencucian uang Tom Liwafa disetorkan kepada Irjen. Pol. Nico Afinta melalui Kabid Propam Polda Jatim Kombes Taufik Herdiansyah Zeinardi. 

Baca Juga: Trending di Twitter, Ini Dia Penjelasan Tentang Sinopsis dari Film Berjudul ‘Mencuri Raden Saleh’

Lantas siapakan Tom Liwafa ini, Berikut profil lengkapnya.

Tom Liwafa merupakan pria kelahiran tahun 1991 yang dijuluki sebagai crazy rich Surabaya.

Crazy rich Surabaya tersebut merupakan seorang pengusaha dan juga merupakan vokalis band metal yang bernama Razorblades Terror. 

Baca Juga: Mengenal Lebih Dekat Kakak Laki-Laki Suga BTS, Ternyata Ini Akun Sosmednya

Bersama band tersebut Tom Liwafa sudah menghasilkan dua album yang ternyata diminati di pasar Amerika Serikat hingga ke Swiss.

Diketahui Tom Liwafa juga merupakan pebisnis Se’i Sapiku yang menghidangkan makanan khas Surabaya 

Nama Tom Liwafa sebelumnya juga sudah melambung saat dirinya menangani kasus kecelakaan maut artis Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.***

Rekomendasi