Sinopsis Lokadrama Lara Ati Episode 12, 25 Agustus 2022: Begini Akhir Keributan Antara Fadli dan Riki

inNalar.com – Berikut ini sinopsis lokadrama Lara Ati episode 12, yang setiap hari tayang di SCTV setiap pukul 21.25 WIB.

Namun, sebelumnya Lara Ati tidak tayang pada Rabu, 24 Agustus 2022 lalu, dan kembali tayang pada 25 Agustus 2022.

Berikut ini adalah sinopsis dari lokadrama Lara Ati yang kembali tayang hari ini 25 Agustus 2022.

Baca Juga: Apa Itu Kode Etik Polri? Kode Etik Polri Meliputi Ini sehingga Ferdy Sambo Jalani Sidang Kode Etik Polri

Penonton dihadirkan kembali pada lokadrama Lara ati tentang Ajeng (keisya Levronka) apakah benar menyukai Fadli (Dono Pradana).

Namun, berikut ini akan dibahas secara lengkap tentang Lokadrama Lara Ati yang dibintangi oleh Bayu Skak.

Dijelaskan pada episode sebelumnya, Pak Kyai dan Fadli bertemu dan merencanakan sesuatu yang membuat semua orang heran.

Baca Juga: Profil Pemain Film Mencuri Raden Saleh yang Tayang Hari Ini 25 Agustus 2022

Begitu juga Joko (Bayu Skak) baru saja bertemu dengan Farah (Sahila Hisyam) yang merupakan anak dari pedagang Arab di lokadrama Lara Ati.

Fadli secara tiba-tiba datang ke rumah Joko untuk meminjam motor, tepat saat Fadli tiba ternyata Joko baru saja pulang.

Joko yang heran mengapa Fadli meminjam motornya, ternyata motor Fadli baru saja dipinjam Mamat.

Baca Juga: Ferdy Sambo Jalani Sidang Kode Etik Polri Hari Ini di Mabes Polri, Penampilan Ferdy Sambo jadi Sorotan Netizen

Joko bingung kenapa Fadli meminjamkan motornya kepada Mamat, yang kalau dilihat Mamat mudah mengantuk.

Sehingga Fadli menjadi khawatir dan bingung kalau nantinya akan terjadi sesuatu kepada motornya.

Ternyata benar, Mamat langsung merebahkan dirinya di kasur saat melihat ibu-ibu yang sedang menjemur kasur.

Baca Juga: Sinopsis Film Mencuri Raden Saleh yang Dibintangi Iqbaal Ramadhan, Tayang Hari Ini 25 Agustus 2022

Padahal saat itu Mamat sedang mengendarai sepeda motor, sontak saja hal ini membuat khawatir Fadli dan Joko.

Fadli juga berkata, jika hubungan Mey dan Riki tidak akan bertahan lama, karena melihat keduanya yang beda kasta.

Karena Fadli pikir, orang kaya seperti keluarga Mey akan selalu membuat diri Riki menjadi celaka.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 3 SD Halaman 95 97 Buku Tematik Subtema 2 : Mengenal Benda Gas

Sehingga Riki tidak terima jika Fadli berkata seperti itu, sehingga Fadli khawatir jika Riki akan dibuat susah oleh keluarga Mey.

Ajeng, tiba-tiba mengantar seorang wanita menuju rumah Fadli, sehingga Fadli kebingungan mengapa Ajeng ke rumahnya.

Namun, setelah Fadli mengetahuinya, dirinya merasa terkejut dan senang mendengarnya.***

Rekomendasi