

inNalar.com – Pertandingan Leicester vs Man City akan tersaji di Liga Inggris dalam pekan ke 14.
Terdapat siaran langsung untuk saksikan laga Leicester vs Man City sesuai jadwal kick off Liga Inggris yang sudah ditentukan sebelumnya.
Menatap pekan 14 Liga Inggris, The Foxes membutuhkan kemenangan demi amankan poin penuh.
Perjuangan The Foxes bisa disaksikan melalui siaran langsung Liga Inggris di aplikasi atau layanan vidio.
Nantinya jadwal siaran langsung Liga Inggris antara Leicester vs Man City ini akan berlangsung pada Sabtu, 29 Oktober 2022.
Perlu dicatat jadwal kick off untuk siaran langsung Leicester vs Man City di Liga Inggris bisa disaksikan mulai pukul 18.30 WIB.
Baca Juga: Bocoran Sinopsis Preman Pensiun 7 Episode 12: Otang Keroyok Orang Suruhan Toni
The Foxes saat ini berada di peringkat 17 Liga Inggris dengan mengoleksi 11 poin saja.
Pastinya Leicester akan berupaya menang di kandang sendiri pada pertandingan besok.
Dukungan penuh dari suporter saat bermain di kandang bisa jadi modal penting untuk The Foxes.
Baca Juga: Sinopsis Preman Pensiun 7 Episode 12: Kang Gobang Sakit. Cecep dan Ujang Jenguk Kerumah
Selain itu kemenangan besar atas Wolves di pekan sebelumnya juga bisa jadi modal berharga untuk Leicester.
Sementara itu Man City selaku tim tamu juga berambisi memetik tiga poin untuk menyalip Arsenal.
Saat ini Man City berada di peringkat 2 Liga Inggris dengan raihan 26 Poin hanya berselisih dua poin atas Arsenal.
Kemenangan bagi anak asuhan Pep Guardiola akan membuat mereka untuk sementara waktu memuncaki klasemen Liga Inggris.
Kegagalan Man City mencuri poin dalam 3 laga tandangnya di semua kompetisi bisa jadi membuka peluang Leicester untuk menang.
Hanya saja perlu dinantikan racikan Brendan Rodgers untuk bisa mengalahkan anak asuh Pep Guardiola. ***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi