

inNalar.com – Presiden Korea Selatan, Yoon Seok Yeol banjir kritikan pedas, dituduh jadi penyebab tragedi Halloween Itaewon. Benarkah karena dukun?
Usai tragedi Halloween Itaewon yang sedikitnya telah menelan korban jiwa 155 orang, Presiden Korea Selatan dianggap menjadi salah satu pihak yang harus bertanggung jawab karena jadi penyebab.
Apa alasan Presiden Korea Selatan yang dituduh jadi penyeban tragedi Halloween Itaewon? Lantas apa hubungannya dengan dukun?
Baca Juga: 15 Rekomendasi Lagu Tema Bulan November yang Enak Didengar Kapan Saja: Salah Satunya November Rain
Simak penjelasan dalam artikel berikut tentang mengapa Presiden Korea Selatan menuai kritikan pedas dari warganya karena dituduh jadi penyebab tregedi Halloween Itaewon.
Akhir Oktober 2022 lalu, tepatnya pada 29 Oktober 2022 dunia digemparkan dengan terjadinya tragedi Halloween Itaewon yang mengerikan.
Tidak ada yang akan menyangka jika perayaan Halloween tersebut justru berubah menjadi tempat kematian massal.
Baca Juga: Lirik Lagu November Rain Guns N’ Roses, Terjemahan Bahasa Indonesia dan Link Download Mp3 Lagunya
Setelah tragedi Halloween Itaewon terjadi, berbagai pihak pun mencari penyebab mengapa hal itu dapat terjadi.
Nama Presiden Korea Selatan, Yoo Seok Yeol pun muncul dituduh jadi penyebab dan salah satu yang harus bertanggung jawab.
Dilansir dari berbagai sumber, dikabarkan bahwa Presiden Korea Selatan turut andil secara tidak langsung atas tragedi Halloween Itaewon yang merenggut ratusan korban jiwa.
Baca Juga: Nonton Chainsaw Man Episode 4 Sub Indo: Power Tiada, Denji Balas Dendam dan Lakukan Ini
Alasannya, pada perayaan Halloween di Itaewon pada malam tanggal 29 Oktober 2022 hanya dijaga sedikit petugas kepolisian.
Petugas kepolisian yang seharusnya bertanggung jawab mengamankan di sekitar distrik tersebut dilaporkan adalah Kepolisian Yongsan justru tidak dapat mengamankan secara maksimal karena harus menjaga Presiden Korea Selatan.
Pasalnya, Presiden Korea Selatan, Yoon Seok Yeol menolak untuk pindah ke Blue House, istana kepresidenan karena dukun pribadinya mengatakan Feng Shui di sana akan buruk.
Baca Juga: Nonton Chainsaw Man Episode 4 Sub Indo: Power Tiada, Denji Balas Dendam dan Lakukan Ini
Akibatnya, lebih dari 700 personil kepolisian harus menjaga Presiden Korea Selatan secara bergantian.
Tidak hanya Presiden Korea Selatan, Walikota Seoul juga dianggap harus bertanggung jawab karena kurangnya melakukan tindakan pencegahan.
Peristiwa mengerikan pada tragedi Halloween Itaewon diperkirakan tidak akan terjadi jika pemerintah terkait melakukan tindakan pencegahan yang matang.
Baca Juga: Sinopsis Chainsaw Man Episode 4 Sub Indo: Kerjasama Denji dan Power Berakhir Menyedihkan
Berbeda dengan tindakan yang dilakukan pada tahun-tahun sebelumnya saat perayaan Halloween di Itaewon.
Oleh karena itu, warga Korea Selatan ramai mengkritik Presiden Korea Selatan yang belum ada setahun menjabat itu.
Kritikan pedas itu disampaikan melalui media sosial, seperti cuitan Twitter berikut ini.
Perayaan Halloween di Itaewon, Seoul, Korea Selatan tahun 2022 yang menyedot massa sekitar 100.000 orang bukanlah yang pertama kali.
Pada tahun lalu, juga jumlah massanya jauh lebih besar, tapi tidak sampai terjadi tragedi Halloween Itaewon seperti sekarang.
“Saya mendengar bahwa 200 ribu orang berkumpul di Itaewon pada tahun 2017. Anda dapat melihat garis polisi da kehadiran polisi di seluruh area. Mereka memastikan bahwa lorong-lorong itu aman. Saya tidak akan mengingatkan Anda siapa presiden dan Walikota Seoul saat itu,” cuitan akun @daro***.
Baca Juga: Link Nonton Chainsaw Man Episode 4 Sub Indo: Power Tewas, Denji Lakukan Hal Ini Demi Power
Netizen membandingkan tragedi Halloween Itaewon tahun 2022 dengan perayaan pada 2017 lalu yang aman dan tidak sampai memakan korban.
“Tahun lalu, polisi memblokir gang tragedi itu terjadi,” cuitan akun @qlrvkdl*****.
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi