

inNalar.com – Berikut ini adalah resep Castella cake coklat yang mudah dibuat dirumah. Menggunakan teknik au bain marie saat memanggang bisa dijadikan alternatif.
Menemani kebersamaan keluarga, bolu lembut khas Jepang ini cocok untuk dijadikan cemilan anak.
Castella cake coklat ini juga menggunakan bahan sederhana namun membutuhkan kesabaran dalam proses pemanggangannya.
Baca Juga: Manchester United vs Aston Villa, Erik ten Hag: Saya Harus Perbaiki Hubungan Tim Ini dengan Fans
Selain dibuat dengan rasa coklat, bolu lembut ini juga enak jika diganti dengan bahan lain. Misalnya saja keju, pandan, atau kopi.
Setelah selesai pemanggangan, bolu lembut ini bahkan dapat disimpan dikulkas agar masa penyimpanannya lebih lama.
Castella cake coklat ini juga nikmat disantap dengan kondisi hangat maupun dingin.
Baca Juga: Liverpool vs Derby County di Carabao Cup: Kelleher jadi Bintang Lapangan saat Drama Adu Penalti
Sebagai cemilan anak, bolu ini juga cocok disajikan dengan susu ataupun teh.
Simak resep Castella cake coklat selengkapnya sebagai berikut.
Bahan kuning telur
Baca Juga: Abdur Arsyad Ungkapkan Alasan Film Orang Pintar Bergenre Horor, Penonton Dilarang Melucu
Bahan putih telur
Adapun langkah – langkah pembuatannya jika bahan telah siap, bisa disimak dengan cermat sebagai berikut.
Adonan kuning telur
Adonan putih telur
Pencampuran adonan
Teknik au bain marie atau hot water bath adalah teknik memanggang dengan menggunakan wadah yang berisi air panas.
Baca Juga: Warga Tertipu! Ternyata Bukan Hujan Air Terjun di Bekasi, Ini Fakta Sebenarnya
Adonan yang di letakkan di loyang lalu dialasi atau di panggang diatas loyang yang lebih besar.
Hasil cake seperti ini akan membuat Castella cake coklat menjadi lebih lembut.***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi