5 Alasan Wanita Korea Bisa Punya Badan Kurus, Ternyata Caranya Mudah, Cukup dengan Lakukan Hal Ini!


inNalar.com –
Berikut ini adalah 5 alasan mengapa wanita Korea bisa memiliki badan kurus.

Ternyata ini 5 alasan yang mudah dilakukan wanita Korea namun jarang dilakukan oleh wanita Indonesia untuk mendapatkan badan yang bagus.

Meski wanita Korea terkenal sebagai negara yang banyak melakukan operasi plastik, namun hal itu dirasa tidak bisa dilakukan oleh semua orang.

Baca Juga: Khutbah Jumat Terbaru Edisi 23 Desember 2022, tentang Membenahi Tujuan Hidup yang Sesungguhnya

Bahkan menurut data dari Korea Sisease Control and Prevention Agency pada tahun 2020 hanya 27,7% wanita Korea yang mengalami obesitas.

Dikutip inNalar.com dari YouTube Yulia Baltschun inilah 5 alasan wanita Korea bisa memiliki badan kurus.

Alasan Wanita Korea Kurus


Menurut Yulia Baltschun inilah alasan mengapa baik wanita dan pria di sana memiliki berat badan ideal.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Sagitarius Hari Ini Senin, 19 Desember 2022: Mulai Sekarang, Cobalah untuk Lebih Percaya Diri

  1. Faktor genetika

Bagi orang tua yang memiliki anak, berat badan anak sangat dijaga agar tidak overweight, hal ini karena mereka anak yang gendut itu memalukan dan memiliki banyak sel lemak.

  1. Bakar kalori tanpa sadar

Warga Korea sebagian besar berjalan kaki dan naik transportasi umum sehingga tanpa sadar kalori tanpa sadar yang cukup signifikan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Scorpio Hari ini Senin, 19 Desember 2022: Apakah Ada Banyak Kesempatan yang Baik?

  1. Pola makan

Meski takaran kalori hampir mirip dengan Indonesia, namun yang membedakan adalah komposisi makanannya.

Pada umumnya komposisinya adalah 50% serat, 30% protein dan 20% karbohidrat. Selain itu mereka juga tidak mengonsumsi minuman manis.

  1. Tempat makan yang memadai

Biasanya tempat makan yang ada di Korea memberikan minuman dengan 0 kalori secara gratis, sehingga membiasakan mereka untuk meminumnya.

Baca Juga: Ternyata Ini 5 Kesalahan Memakai Serum Tanpa Kalian Sadari, Bukannya Wajah Makin Glowing tapi Malah Begini

  1. Produk kemasan

Pada produk kemasan khususnya minuman mengandung sedikit gula dan memiliki kalori yang kecil.

Selain itu juga pilihan produknya banyak dan beragam.

Hal yang Bisa Dilakukan Wanita Indonesia


Jika dilihat dari alasan di atas, maka hal-hal tersebut bisa dilakukan untuk mengurangi berat badan tanpa adanya paksaan.

Baca Juga: Resep Masakan Nasi Goreng Hong Kong, Dijamin Rasanya Gurih, Enak Banget, dan Super Wangi!

Bisa dimulai dengan mengonsumsi makanan tinggi serat dan protein pada tiap jam makannya.

Selain itu juga dapat mengganti minuman yang mengandung gula berlebih, hal ini juga selain dapat menurunkan berat badan tetapi juga bisa menjaga kesehatan.

***

Rekomendasi