

inNalar.com – Berikut adalah review dari film horor M3GAN yang tayang hari ini.
Sebagai pengingat artikel review film horor M3GAN ini mengandung sedikit spoiler atau bocoran cerita.
Selain review film horor M3GAN, di sini juga akan memuat rating, trailer dan sinopsisnya.
Sebelum pada review, M3gan sendiri dijadwalkan tayang Jumat, 6 Januari 2023 di bioskop seluruh Indonesia.
Maka bagi yang ingin menonton M3gan, mari simak review film horor tersebut terlebih dahulu di bawah ini.
Sinopsis film M3GAN
Disutradarai oleh Gerard Johnstone dan James Wan sebagai pembuat cerita. M3gan bercerita tentang seorang ahli robot yaitu Gemma yang harus menjadi orangtua dari keponakannya Cady.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Kota Serang, Jumat 6 Januari 2023 BMKG: Hujan Ringan dan Berawan
Namun, Gemma merasa tidak bisa menjaga Cady yang baru saja berduka atas kehilangan orangtua, lalu memutuskan untuk membuat robot M3gan.
M3gan merupakan obot Al ciptaan Gemma yang ditugaskan untuk mengasuh dan menjaga Cady.
Siapa sangka keputusan untuk menyerahkan pengasuhan Cody kepada robot M3gan membawanya kepada hal buruk.
Review film horor M3GAN
Dilansir inNalar.com dari berbagai sumber, film M3GAN tercatat menjadi angin baru untuk genre horor khususnya yang bertemakan boneka.
Pencampuran antara komedi dan horor yang didominasi elemen sci-fi juga menjadi nilai baru untuk film ini.
Namun hal di atas malah menimbulkan keterlambatan pada momen jump scare hingga ketegangan yang khas di genre horor.
Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 92 93 Buku Tematik Subtema 2: Peristiwa Rengasdengklok
Meskipun begitu, penonton akan diajak menikmati plot yang rapih hingga dapat melupakan waktu durasi film.
Sisi dark komedi yang penuh satire juga akan ditampakan, khususnya scene viral dimana M3gan menari.
Rating film M3GAN
Angin baru di genre horor ini, membuat film M3GAN mencatat rating 94% Rotten Tomatoes, 7/10 di IGN dan 73% pada Metacritic. Sedangkan IMDb mencatat skor 6.2 pada film ini.
Demikian informasi review film M3GAN, sebelum menonton simak terlebih dahulu trailernya berikut. KLIK DI SINI ***
Dapatkan promo spesial sebelum Anda pergi